Jumat, 25 Februari 2011
Dalam pertanggungan asuransi terdapat berbagai jenis resiko yang dihadapi,besar kecilnya suatu resiko merupakan salah satu pertimbangan besarnya premi asuransi yang harus dibayar.
Dalam praktiknya risiko-risiko yang timbul dari setiap pemberian usaha pertanggungan asuransi adalah sebagai berikut :
1. Resiko Murni
Artinya bahwa ada ketidakpastian terjadinya sesuatu kerugian / dengan kata lain hanya ada peluang merugi dan bukan suatu peluang keuntungan.
contoh : rumah mungkin akan terbakar, atau mobil yang dikendarai mungkin akan terbakar / kapal dan muatanya mungkin akan tenggelam, jadi dalam hal ini kerugian terjadi sama sekali.
2. Resiko Spekulatif
Artinya resiko dengan terjadinya 2 kemungkinan, yaitu peluang untuk mengalami kerugian keuangan / memperoleh keuntungan. Dalam hal ini kemungkinan terjadi kerugian / keuntungan.
3. Resiko Individu
Resiko individi di bagi menjadi 3 macam :
a.) Resiko Pribadi :
Resiko kemampuan seseorang untuk memperoleh keuntungan akibat sesuatu hal seperti sakit,kehilangan pekerjaan / mati.
b.) Resiko Harta :
Resiko kehilangan harta apakah dicuri, hilang,rusak yang menyebabkan kerugian keuangan.
c.) Resiko Tanggung Gugat :
Yaitu resiko yang disebabkan apabila kita menanggng kerugian seseorang dan kita harus membayarnya.
contoh : Kelalaian di jalan yang menyebabkan oranglain tertabrak dan harus mengganti kerugian tersebut.
Dalam praktiknya risiko-risiko yang timbul dari setiap pemberian usaha pertanggungan asuransi adalah sebagai berikut :
1. Resiko Murni
Artinya bahwa ada ketidakpastian terjadinya sesuatu kerugian / dengan kata lain hanya ada peluang merugi dan bukan suatu peluang keuntungan.
contoh : rumah mungkin akan terbakar, atau mobil yang dikendarai mungkin akan terbakar / kapal dan muatanya mungkin akan tenggelam, jadi dalam hal ini kerugian terjadi sama sekali.
2. Resiko Spekulatif
Artinya resiko dengan terjadinya 2 kemungkinan, yaitu peluang untuk mengalami kerugian keuangan / memperoleh keuntungan. Dalam hal ini kemungkinan terjadi kerugian / keuntungan.
3. Resiko Individu
Resiko individi di bagi menjadi 3 macam :
a.) Resiko Pribadi :
Resiko kemampuan seseorang untuk memperoleh keuntungan akibat sesuatu hal seperti sakit,kehilangan pekerjaan / mati.
b.) Resiko Harta :
Resiko kehilangan harta apakah dicuri, hilang,rusak yang menyebabkan kerugian keuangan.
c.) Resiko Tanggung Gugat :
Yaitu resiko yang disebabkan apabila kita menanggng kerugian seseorang dan kita harus membayarnya.
contoh : Kelalaian di jalan yang menyebabkan oranglain tertabrak dan harus mengganti kerugian tersebut.
4 Comments:
Subscribe to:
Posting Komentar (Atom)
oya boleh ku tahu judul lagu dan penyayi dari lagu di blog mbak?
ku suka dengarnya
semoga bs selalu bermanfaat buat semua orang...
itu Lagu Aaron Carter - Do you remember, klo km suka berati kita satu selera ea :p
oia, btw km kuliah dmn??
ku kuliah di universitas Riau
kalau mbak apa masih kuliah juga?
aq udah lulus nih,, km jurusan apa?semester brp skrg??
Alhamdulillah tullisan di Blog aq berguna jg buat org byk :)